Amunisi diet DEBM dan Keto
Demi melancarkan misi diet..agar berhasil..halah. wkwkwk
Disamping menguatkan niat, mensinkronkan isi dompet tentunya kalian juga harus menyiapkan banyak amunisi..agar diet tdk berhenti di tengah jalan.
Makanan enak di diet keto ini menurut kemampuan dompet saya, tergolong mahal..
Diantara beberapa amunisi sumber lemak dan protein diet keto:
Disamping menguatkan niat, mensinkronkan isi dompet tentunya kalian juga harus menyiapkan banyak amunisi..agar diet tdk berhenti di tengah jalan.
Makanan enak di diet keto ini menurut kemampuan dompet saya, tergolong mahal..
Diantara beberapa amunisi sumber lemak dan protein diet keto:
- kulit sapi (kerupuk kulit)
- hati ayam/sapi
- seafood
- telur puyuh
- kuning telur ayam/bebek
- mentega/butter (bukan margarine lo ya)
- santan (pilih santan kemasan kara, jgn yg bubuk ataupun santan kelapa asli)
- VCO
- minyak kelapa
- minyak zaitun
- minyak ayam/bebek/unggas
- gajih/lemak daging
- minyak wijen
- minyak alpukat
- minyak macadamia
- minyak almond
- minyak ikan (omega 3)
- keju (cheddar,parmesan,cottage,mozarella) kalau mau cepet keliatan hasilnya beli keju kraft yg light saja
- cream chesee
- whip cream (yg cair/dairy)
- yogurt full fat
- sour cream
- mascarpone
- ricotta
- kacang macadamia
- susu almond
- kacang almond
Aneka bahan subtisi diet keto:
- Gula: stevia,tropicana,diabetasol
- Kecap: tropicana slim
- Minyak: minyak kelapa, VCO, minyak zaitun, minyak macadamia
- Susu cair: susu almond, santan kara, whip cream, sour cream, yogurt
- Susu bubuk: whey protein isolate, soy protein isolate
- Tepung: keto flour, tepung almond, tepung kelapa
- Nasi: kembang kol
- Mie: mie shirataki
- Roti: keto bread, keto pizza
Komentar
Posting Komentar